PENGARUH PENGUNGKAPAN SUSTAINABILITY REPORT TERHADAP KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN

Khaula Lutfiati Rohmah, Andre Kussuma Adiputra, Watik Kurniawati

Abstract


Kebutuhan stakeholder akan informasi performa perusahaan terus mengalami perkembangan sejalan dengan perubahan dan kemajuan bisnis. Salah satu perkembangan yang terjadi adalah kewajiban perusahaan untuk mengungkapkan laporan tanggung jawab kinerja sosial dan lingkungan atau disebut sebagai sustainability reporting (SR). Perkembangan ini adalah implementasi dari Undang - Undang No. 40 Tahun 2007 tentang Perseroan Terbatas yang mewajibkan perusaaan go public untuk mengungkapkan laporan pertanggung jawaban tersebut. Sustainability reporting merupakan sarana bagi perusahaan untuk menginformasikan pertanggungjawaban terhadap masyarakat dan lingkungan. Secara langsung ataupun tidak langsung perusahaan telah mengeksplorasi sumber daya yang ada pada masyarakat dan lingkungan dalam kegiatan operasional rutinnya, sehingga memberikan dampak baik positif dan negatif terhadap masyarakat dan lingkungan. Sehingga sangat wajar apabila perusahaan kemudian dituntut untuk memberikan timbal balik yang sepadan. Dalam SR terdapat beberapa komponen yang diungkapkan yaitu dimensi ekonomi, dimensi lingkungan, dimensi tenaga kerja, dimensi hak asasi manusia, dimensi masyarakat, dan dimensi tanggung jawab produk. Harapan perusahaan dengan pengungkapan SR akan memberikan dampak positif yaitu meningkatnya kepercayaan stakeholder terutama masyarakat, investor, dan kreditor. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk melihat bagaimana pengaruh pengungkapan SR terhadap kinerja keuangan perusahaan yang diproksikan dengan ROA dan EPS.


Kata Kunci: Sustainability reporting, Kinerja Keuangan, ROA, EPS


Keywords


Sustainability reporting, Kinerja Keuangan, ROA, EPS

Full Text:

PDF

References


Afnia Fauzia H. 2018. Pengaruh pengungkapan Sustainability Reporting dan Intelectual Capital terhadap Nilai Perusahaan (Studi Empiris Perusahaan Sektor Pertambangan yang Terdaftar di BEI Tahun 2011-2015).

Arefa, Mirani. 2017. Hubungan Kinerja Lingkungan Terhadap Profitabilitas Perusahaan Manufaktur Serta Peserta Proper Yang Listing di Bursa Efek Indonesia tahun 2015-2016.

Dea Eka Manisa, F. Defung. 2017. Pengaruh Pengungkapan Sustainability Report terhadap Kinerja Keuangan Perusahaan

Infrastruktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Volume 19 (2).

Ezeoha Bright dan Omkar Dastane. 2017. Sustainability Practices as Determinants of Financial Performance: A Case of Malaysian Corporations. ISNN 2288-4645 doi:10.131066/jafeb.2017.Vol4.no2.55.

Ghozali, Imam. 2013. Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program IBM SPSS 21 Update PLS Regresi Edisi 7. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Giri, Efraim F.2012. Akuntansi Keuangan Menengah 1 Perspektif IFRS. Yogyakarta: UPP STIM YKPN.

Global Reporting Initiative. (2011). Sustainability Reporting Guidelines, Version 3.1.

Global Reporting Initiative. (2018). Sustainability Reporting Guidelines, Version 4.

Handayani Tri Wijayanti. 2011. Pengaruh Pengungkapan Corporate Social Responsibility dan Manajemen Laba Terhadap Kinerja Keuangan dan Nilai Perusahaan.Vol. 221, No.1, April 2011.

IAI. PSAK No. 1 Tahun 2015 “Penyajian Laporan Keuanganâ€. Jakarta: Dewan Standar Akuntansi Keuangan Ikatan Akuntan Indonesia.

Josua Tarigan dan Hatane Semuel. 2014. Pengungkapan Sustainability Report dan Kinerja Keuangan. Jurnal Akuntansi dan Keuangan, Vol. 16, 88-101 DOI: 10.9744/jak.16.2.88-101 ISSN 1411-0288 print / ISSN 2338-8137. Joshua Tarigan, Hatane Semuel. 2014. Pengungkapan Sustainability Report dan Kinerja Keuangan. Jurnal Akuntansi dan Keuangan, Vol. 16, No. 2.

Junita Simbolon. 2016. Pengaruh Pengungkapan Sustainability Report Terhadap Kinerja Keuangan Perusahaan (Studi Empiris pada Perusahaan Tambang dan Infrastruktur Subsektor Energi yang Terdaftar di BEI Tahun 2010-2014). Simposium Nasional Akuntansi XIX.

L. M. Syamrin. 2014. Pengantar Akuntansi 1 Mudah Membuat Jurnal dengan Pendekatan Siklus Transaksi. Jakarta: PT RajaGrafindo Persada.

M. Hanafi, Mamduh. 2011. Manajemen Edisi Ketiga. Yogyakarta: UPP STIM YKPN.

M. Hanafi, Mamduh dan Abdul Halim. 2016. Analisis Laporan Keuangan Edisi Kelima. Yogyakarta: UPP STIM YKPN.

Martha Suhardiyah, Khusnul Khotimah, Subakir. 2018. Pengaruh Pengungkapan Sustainability Report Terhadap Kinerja Keuangan Perusahaan Pertambangan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2011-2015. Majalah Ekonomi_ISSN No.1411-9501_Vol.XXIII No.1.

M. Fikri Farraswan, Melisa Zulkarnain, M. Nur Fajri.2016. Disclosure Level of Sustainability Report: Study of Indonesian Stock Exchange Listed Companies. International Journal of Management and Applied Science, ISSN: 2394-7926. Volume 2.

Nur Astri Sari, Budi Artinah, Safriansya. 2017. Sustainability Report Dan Nilai Perusahaan Di Bursa Efek Indonesia. Volume 7 Nomor 1.

Priyanka Aggrawal. 2013. Sustainability Reporting and Its Impact on Corporate Financial Performance: Literature Review. Volume IV.

Retnosari. 2018. Pengaruh Dimensi Sustainability Reporting terhadap Kinerja Keuangan pada Perusahaan yang Terdaftar di Bursa Malaysia. Jurnal Ilmiah Akuntansi dan Keuangan, Vol.7, No.01

Reeve, James M . 2009. Pengantar Akuntansi Adaptasi Indonesia (Principles of Accounting-Indonesia Adaptation). Jakarta: Salemba Empat.

Ririn Wijayanti. Pengaruh Pengungkapan Sustainability Reporting terhadap Kinerja Keuangan. Syariah Paper Accounting FEB UMS. ISSN 2460-0784.

Satia Nur Maharani. 2014. Sustainability Reporting Sebagai Media Perusahaan Dalam Mengembangkan Dan Melaporkan Kebijakan Bisnis Berkelanjutan. MODERNISASI, Volume 10, Nomor 1

Soelistyoningrum dan Prastiwi, Jenia Nur. 2011. Pengaruh Pengungkapan Sustainabiliy Report terhadap Kinerja Keuangan Perusahaan: Studi Empiris pada Perusahaan yang Terdaftar dalam Bursa Efek Indonesia. Jurnal Akuntansi Universitas Diponegoro Semarang.

Swita Angelina Kaunang. 2013. Analisis Kinerja Keuangan Pada PT. Cipta Daya Nusantara Manado. ISSN 2203-117. Jurnal EMBA Vol.1 No.4 Hal.1993-2003.

Sugiyono. 2016. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Penerbit Alfabeta : Bandung.

Sujarweni, V. Wiratna. 2015. Metodologi Penelitian Bisnis dan Ekonomi. Yogyakarta: PUSTAKABARUPRESS.

Sujarweni, V. Wiratna. 2018. Metode Bisnis dan Ekonomi Pendekatann Kuantitatif, Yogyakarta: PUSTAKABARUPRESS.

Undang-Undang Nomor 40 Tahun 2007 Tentang Perseroan Terbatas

https://www.globalreporting.org


Abstract View: 1676, PDF Download: 1142

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




Prosiding Seminar Nasional

Universitas Respati Yogyakarta

Alamat : JL. Laksda Adisucipto KM 6,3 Depok Sleman Yogyakarta - Indonesia
Tel : 0274-488781
Fax : 0274-489780
Email : wahyurm@respati.ac.id


 
View My Stats
Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.